Showtimes
Ini merupakan module utama yang membantu tracking garapan Fansub.
Untuk menyiapkannya, tolong liat bagian Invite Bot
Jika sudah, mari kita mulai melihat list perintahnya
#
Table of Contents#
Perintah UtamaPerintah utama dibagi menjadi 3 tier, yaitu pengujung/user, staff, dan admin.
#
Perintah Utama: UserSemua perintah ini dapat digunakan oleh siapa saja.
Nama Command | Penjelasan | Contoh | Alias |
---|---|---|---|
!tagih [judul] | Menagih garapan suatu fansub yang terdaftar di database. [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !tagih kyuuketsuki | !blame !mana |
!jadwal | Melihat jadwal tayang anime musiman yang di ambil. | !jadwal | !airing |
!staff [judul] | Melihat [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !staff kyuuketsuki | ! tukangdelay !pendelay |
#
Perintah Utama: StaffPerintah ini hanya dapat digunakan oleh Staff yang mengerjakan proyek tertentu
Nama Command | Penjelasan | Contoh | Alias |
---|---|---|---|
!beres [posisi] [judul] | Menandakan posisi garapan episode yang telah dikerjakan. [posisi]: tl, tlc, enc, ed, tm, ts, atau qc (Translator, Translation Checker, Encoder, Editor, Timer, Typesetter, Quality Checker) [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !beres enc hitoribocchi | !done |
!gakjadi [posisi] [judul] | Menandakan posisi garapan episode yang telah dikerjakan tetapi ada kesalahan dan ingin diulang. [posisi]: tl, tlc, enc, ed, tm, ts, atau qc (Translator, Translation Checker, Encoder, Editor, Timer, Typesetter, Quality Checker) [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !gakjadi enc hitoribocchi | !undone !cancel |
!tandakan [posisi] [episode] [judul] | Mengubah status posisi untuk episode tertentu dari belum ke sudah atau sebaliknya. [posisi]: tl, tlc, enc, ed, tm, ts, atau qc (Translator, Translation Checker, Encoder, Editor, Timer, Typesetter, Quality Checker) [episode]: Episode yang ingin diubah tandanya [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin Note: Akan otomatis terubah dari beres ke belum beres atau sebaliknya jika perintah ini dipakaiperintah ini tidak akan mengannounce perubahan ke channel publik | !tandakan enc 3 hitoribocchi | !mark |
!rilis <...> | Merilis garapan! Hanya bisa dipakai oleh Admin atau tukang QC Penjelasan ada di bawah ini. | !rilis kyuuketsuki !rilis batch 3 kyuuketsuki !rilis semua kyuuketsuki | !release |
!rilis [judul]
Merilis episode dari judul yang dikerjakan
!rilis batch [jumlah][judul]
Merilis jumlah episode tertentu dari judul yang dikerjakan
!rilis semua [judul]
Merilis semua episode dari judul yang dikerjakan
Note
Untuk perintah !rilis batch, terdapat [jumlah] episode yang mau dirilis.
Penghitungannya adalah Episode terakhir yang sedang dikerjakan ditambah jumlah.
Misalkan lagi ngerjain Episode 4, terus mau rilis sampai episode 7
Total dari Episode 4 sampai 7 ada 4 (4, 5, 6, dan 7)
Maka tulis jumlahnya 4
#
Perintah Utama: AdminPerintah ini hanya dapat digunakan oleh Admin yang terdaftar.
Nama Command | Penjelasan | Contoh | Alias |
---|---|---|---|
!tambahutang | Menambah garapan baru ke database. Anda akan dibantu melewati proses penambahan utang silakan melihat .gif ini jika kurang mengerti | !tambahutang | !add !tambah |
!ubahdata [judul] | Mengubah informasi data suatu garapan. Penjelasan lebih lengkap ada di bawah ini. [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !ubahdata kyuuketsuki | - |
!ubahdata memiliki 5 mode interaktif, yaitu:
- Ubah Staff
- Ubah Role
- Tambah Episode
- Hapus Episode
- (!) Drop
Ubah Staff akan membawa anda dalam proses mengubah posisi tertentu dengan staff lain (jikalau ada kesalahan, atau memang ada perubahan.)
Ubah Role akan mengubah role yang dipakai untuk garapan tersebut, role dipakai untuk pengecekan agar garapan tersebut hanya dapat diubah statusnya oleh role tersebut.
Tambah Episode akan menambah episode dengan jumlah tertentu, instruksi lengkap ada di mode tersebut.
Hapus Episode akan menghapus episode dengan range tertentu, instruksi lengkap ada di mode tersebut.
Drop (!!!) akan menghapus garapan dari database untuk selamanya.
#
Dalam .gif#
Pengguna#
!tagih#
!jadwal#
!staff#
Staff#
!beres#
!gakjadi#
!tandakan#
!rilis | !rilis batch | !rilis semua#
Admin#
!tambahutang#
!ubahdata#
Perintah AliasPerintah ini dapat digunakan untuk memberikan/melihat/menghapus alias untuk sebuah proyek, untuk mempermudah penulisan saat mencari judul.
Nama Command | Penjelasan | Contoh | Alias |
---|---|---|---|
!alias | Tambahkan alias baru dengan command ini, cukup jalankan !alias untuk memulai proses.Anda akan dibantu melewati proses penambahan utang silakan melihat .gif ini jika kurang mengerti | !alias | - |
!alias list [judul] | Melihat daftar alias dari suatu [judul]. [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !alias list kyuuketsuki | - |
!alias hapus [judul] | Menghapus alias dari suatu [judul]. [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !alias hapus kyuuketsuki | !alias remove |
#
Dalam .gif#
!alias#
!alias list#
!alias hapus#
Perintah KolaborasiPerintah ini digunakan untuk melakukan Kolaborasi dengan Server lain yang terdaftar di Showtimes.
Nama Command | Penjelasan | Contoh | Alias |
---|---|---|---|
!kolaborasi | Memunculkan bantuan perintah kolaborasi | !kolaborasi | !joint !join !koleb |
!kolaborasi dengan [server_id_kolaborasi] [judul] | Memulai proses kolaborasi dengan server/fansub lain, berikan kode unik yang diberikan bot ke admin server/fansub sebelah. [server_id_kolaborasi]: Merupakan ID server yang ingin diajak kolaborasi (Harus teedaftar di database naoTimes) [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !kolaborasi dengan 472705451117641729 kyuuketsuki | - |
!kolaborasi konfirmasi [kode] | Konfirmasi kolaborasi garapan dengan [kode] unik | !kolaborasi konfirmasi eyasd123hnbbq | - |
!kolaborasi putus [judul] | Memutuskan hubungan sinkronisasi data dengan semua fansub yang diajak kolaborasi [judul]: Judul garapan yang terdaftar, bisa disingkat sesingkat mungkin | !kolaborasi putus kyuuketsuki | - |
!kolaborasi batalkan [server_id_kolaborasi] [kode] | Membatalkan kode konfirmasi kolaborasi dengan fansub lain [server_id_kolaborasi]: Merupakan ID server yang ingin diajak kolaborasi (Harus teedaftar di database naoTimes) [kode] merupakan kode unik yang dibuat saat melakukan !konfirmasi dengan | !kolaborasi batalkan 472705451117641729 eyasd123hnbbq | - |
#
PenjelasanKegunaan:
Mengsinkronasikan proses garapan dengan server lain yang terdaftar pada database naoTimes.
Kolaborasi bisa lebih dari 2 server.
Sedikit Info
Jika salah satu server meng-update data untuk anime yang melakukan kolaborasi, maka akan meng-update data server lainnya juga dan akan di announce juga ke semua server yang berkolaborasi
Penjelasan perintah
- !kolaborasi dengan [server_id_kolaborasi] [judul]
Memulai proses kolaborasi dengan server/fansub lain, berikan kode unik yang diberikan bot ke admin server/fansub sebelah
Proses ini akan membuat kode unik yang hanya bisa dipakai oleh server yang ditarget. - !kolaborasi konfirmasi [kode]
Melakukan konfirmasi kolaborasi.
Jika anime sudah didaftar, maka akan di overwrite dari data yang mengajak kolaborasi.
Role akan dibuat otomatis dan tinggal diberikan ke staff. - !kolaborasi putus [judul]
Memutuskan hubungan sinkronisasi dengan semua fansub yang diajak kolaborasi
Server lain akan tetap tersinkronisasi (jika ada) dan tidak akan terpengaruh. - !kolaborasi batalkan [server_id_kolaborasi] [kode]
Menghanguskan kode yang telah dibuat
Jika terjadi kesalahan dan lain sebagainya.
#
Dalam .gif#
!kolaborasi dengan | !kolaborasi konfirmasi#
!kolaborasi putus#
!kolaborasi batalkan#
Perintah Bot Owner (Admin)Semua perintah ini hanya dapat dipakai oleh Owner Bot, digunakan untuk Administrasi Showtimes.
Nama Command | Penjelasan | Contoh | Alias |
---|---|---|---|
!ntadmin | Memunculkan bantuan perintah owner | !ntadmin | !naotimesadmin !naoadmin |
WIP